Polres Kediri Kota Lebih Dekat Dengan Masyarakat Melalui Program Candra
KEDIRI KOTA – Polres Kediri Kota kembali gelar Candra (Cangkrukan Dengan Warga) di Link Tirto Udan Kel. Tosaren Kec Pesantren Kota Kediri, Sabtu (12/08/2023) Program Candra ini akronim dengan Cangkrukan dengan Warga, dimana kegiatan ini rutin dilakukan jajaran Polres Kediri…